Breaking News

Update

Rabu, 02 November 2016

Menakar Harga Motor Balap Rossi,Lorenzo dan Marquest


Menakar Harga Motor Balap Rossi,Lorenzo dan Marquest

Sebagai perbandingan, harga motor seprti CBR 1000 RR sekitar Rp575jt.

Gelaran Moto GP 2015  resmi ditutup. pebalap spanyol, jorge lorenzo, sukses menyingkirkan valentino rossi, untuk merebut gelar juara dunia Moto GP 2015.

Lorenzo memastikan gelar juara dunia setelah menjadi jawara di balapan pamungkas Circuit Ricardo Tormo Valencia, minggu (8/11). Dengan kemenangan itu, pebalap tim yamaha itu total mengumpulkan 330 poin, terpaut lima angka dari rossi yang berada di peringkat kedua.
Namun, berapa sih harga motor yang dikendarai Lorenzo, Rossi dan Marques? Media USA Today melansir, Harga satu unit motor kelas premier ini bisa mencapai US$2 juta atau setara Rp28 Miliar.

Staf ahli Ducati, Julian Thomas, menjelaskan, harga motor balap Moto GP sangat mahal karena dibuat tangan. Motor ini tidak di produksi massal alias prototype. sebagai catatan harga motor sperti Honda CBR 1000RR sekitar Rp570jt, Sedangkan untuk satu Unit MotoGP bisa mencapai 10 Digit.

Menakar Harga Motor Balap Rossi,Lorenzo dan Marquest


Harga motor bisa semakin selangit dengan adanya pengembangan Elektronic Control Unit serta bahan bakar. belom lagi biaya tambahan perbaikan bila pembalap Crash ditambah rangkaian perawatan lainya, ''jelas livio''.

'' pembayaran harus terpisah karena harganya sangat mahal, bahkan lebih mahal dari rumah yang sekarang saya tinggali.'' kata presiden Divisi balap honda Suhei Nakamoto.''


Sumber data : m.money.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Designed By